Rasa Takut Dahlan Hilang Sejak 7 Tahun Lalu
Senin, 18 Februari 2013 – 17:32 WIB
Hal itu dilakukan Dahlan, karena dia tak mau menyimpan atau menyembunyikan apa yang telah dia lakukan.
"Karena saya ingat Pak Lee Kuan Yuw (PM Singapura) saat sakit dia membeberkan seluruh penyakitnya dan proses operasi yang dia lakukan ke media massa," papar dia. "Itu bagian dari keterbukaan namanya, enggak boleh kita sembunyi-sembunyi," imbuhnya.
Dahlan menilai, dengan memberikan informasi lengkap seputar operasi yang baru saja dia lakukan, setidaknya dapat menambah pengetahuan baru, bagi mereka yang masih tabu tentang operasi cuci otak. (chi/jpnn)
JAKARTA-- Selain rasa penasaran dan ingin mencoba, Menteri BUMN Dahlan Iskan akhirnya Jumat lalu (15/2) bisa merealisasikan keinginannya, yaitu melakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Lemhannas Berharap Bisa Berkontribusi di Penyusunan Perencanaan Program Pembangunan Nasional
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Demi Perbaikan Hukum, Presiden Prabowo Disarankan Mencopot Jenderal Listyo
- IPW Minta Masyarakat Menunggu Hasil Penyelidikan Kasus Penembakan di Semarang
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi