Rasiyo-Abror Gagal Lolos, Risma-Whisnu Sendiri Lagi, Kasihan...
Minggu, 30 Agustus 2015 – 12:27 WIB

Rasiyo-Dhimam Abror, gagal lolos sebagai peserta Pilkada Surabaya. Foto: dok/Jawa Pos
"Sesuai dengan Peaturan KPU (PKPU) Nomor 12 Tahun 2015 Pasal 89 Huruf a, disebutkan bahwa apabila hasil penelitian perbaikan calon dan syarat, kurang dari dua pasangan calon, maka dibuka kembali pendaftaran. Mekanismenya akan dilakukan penetapan penundaan paling lama tiga hari, yakni pada tanggal 31 Agustus hingga 2 September. Kemudian, sosialisasi tiga hari pada tanggal 3--6 September, dan membuka kembali pendaftaran selama tiga hari pada tanggal 7-9 September. Ini mutlak dilakukan," katanya. (ant/gir/adk/jpnn)
SURABAYA - Pasangan yang diusung Partai Demokrat dan Partai Amanat Nasional di Pilkada Surabaya 2015, Rasiyo-Dhimam Abror gagal memenuhi syarat sebagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang