Ratna Yakin Banget Fahri Hamzah Mau Jadi Saksi Meringankan
jpnn.com, JAKARTA - Terdakwa perkara kebohongan Ratna Sarumpaet mengungkapkan, Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menawarkan diri menjadi saksi meringankan pada persidangannya. Ratna mengaku sudah mendapat informasi bahwa Fahri akan hadir pada persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel).
Baca juga: Ahli IT Beber Pesan Ratna Sarumpaet ke Fadli Zon & Said Iqbal, Begini Isinya
”Saya senang ya, tetapi sebenarnya justru Pak Fahri yang menawarkan diri dan mudah-mudahan bisa karena kemarin ada perubahan schedule. Beliau mau ke Amerika,” ujar Ratna di sela-sela persidangan di PN Jaksel, Kamis (25/4).
Baca juga: Kesaksian dr Tompi soal Kejanggalan Lebam di Wajah Ratna Sarumpaet
Ratna mengatakan, Fahri akan hadir sebagai saksi pada persidangan lanjutan yang digelar 7 Mei nanti. Namun, hal itu bisa berubah jika jaksa penuntut umum masih akan menghadirkan saksi ahli lainnya dalam sidang lanjutan tersebut.(jpc/jpg)
Ratna Sarumpaet mengungkapkan, Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menawarkan diri menjadi saksi meringankan pada persidangannya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Tak Ingin Hoaks Merambah ke Pelajar, AKP Sumaryadi Datangi SMAN 1 XIII Koto Kampar
- Kapolres Siak Motivasi Pelajar di Dayun, Ingatkan Bahaya Hoaks-Pentingnya Pilkada Damai
- Polresta Pekanbaru Edukasi Pelajar tentang Pilkada Damai, Jangan Terpengaruh oleh Hoaks
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Bermasalah Lagi, Website SSCASN Susah Diakses, Serbaironi
- Sejumlah Tokoh Merapat ke Kediaman Prabowo, Dari Fahri Hamzah Hingga Budiman
- Orang Dekat Prabowo Beri Sinyal Fahri Hamzah jadi Menteri Perumahan