Ratu Zakiyah-Najib Salurkan Air Bersih Untuk Warga Kekeringan di Kabupaten Serang
Senin, 02 September 2024 – 06:54 WIB

Pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati Serang Ratu Zakiyah dan Najib Hamas mendistribusikan ratusan ribu liter air bersih untuk masyarakat terdampak kekeringan, Minggu (1/9). Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN Banten
Dia mengungkapkan pendistribusian air bersih akan terus berlangsung selama masyarakat masih ada yang membutuhkan.
"Bantuan akan berlanjut siapapun warga yang membutuhkan air bersih bisa hubungi kami," ungkap dia. (mcr34/jpnn)
Pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati Serang Ratu Zakiyah-Najib Hamas distribusikan ratusan ribu liter air bersih untuk masyarakat.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Abdul Malik Fajar
BERITA TERKAIT
- PTPN IV PalmCo Bangun 7 Fasilitas Air Bersih di Daerah Terpencil
- Warga Kota Bogor Diminta Waspada Gempa Susulan
- PNM Peduli Masa Depan Sehat Jadi Salah Satu Cara Mewujudkan SDG's
- Gempa Myanmar, Korban Meninggal Dunia Mencapai 3.301 Orang
- Tornado Menyapu Amerika, 55 Juta Jiwa Terancam
- Update Gempa Myanmar: Korban Meninggal Dunia Mencapai 2.800 Orang