Ratusan Aktivis dan LSM Antikorupsi Desak Presiden Bentuk Pansel Pimpinan KPK
Rabu, 14 Juni 2023 – 21:15 WIB
Dalam maklumat itu juga berisi permintaan agar Presiden Joko Widodo tidak melakukan intervensi baik langsung maupun tidak langsung mempengaruhi lembaga yudikatif.
Presiden Jokowi juga diingatkan agar netral dalam Pemilu 2024 mendatang dengan tidak menyalahgunakan aparatur di bawahnya untuk kepentingan calon presiden tertentu.
"Jangan gunakan lembaga penegak hukum baik KPK, Kejaksaan Agung dan Kepolisian sebagai alat gebuk politik," imbau maklumat ini.
Sejumlah Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), serta LSM antikorupsi seperti ICW, Pusako FH Unpad dan IM57 Intitute. Melalui maklumat ini mereka menolak pembunuhan demokrasi dan antikorupsi di Indonesia.(mcr8/jpnn)
Ratusan aktivis dan LSM antikorupsi menandatangani maklumat untuk mendesak agar Presiden Joko Widodo segera membentuk pansel pimpinan KPK.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Dalami Uang Suap kepada Paman Birin, KPK Periksa 4 Pihak Ini
- Jaksa Panggil Suami Airin dan Ketua DPRD Banten terkait Dugaan Korupsi
- Komisi III Pilih Komjen Pol Jadi Ketua KPK, Pernah Menjabat Kapolda Sulut
- Formasi Riau Soroti Penyelenggara Debat Pilwako Pekanbaru tak Mengangkat Isu Korupsi
- Komisi III DPR Pilih 5 Pimpinan KPK 2024-2029, Setyo Budiyanto Jadi Ketua
- KPK Incar Aset Anwar Sadad yang Dibeli Pakai Duit Kasus Korupsi Dana Hibah