Ratusan Brand Raih Top Innovation Choice Award 2021
Selasa, 01 Juni 2021 – 16:03 WIB

INFOBRAND.ID, bekerjasama dengan TRAS N CO Indonesia menggelar ajang 'Top Innovation Choice Award 2021 & Penghargaan Pertama di Indonesia'. Foto tangkapan layar
"Inovasi merupakan sebuah keniscayaan untuk keberlangsungan sebuah brand. Inovasi tidak mengenal besar atau kecilnya sebuah perusahaan, karena inovasi merupakan ruh sebuah bisnis," ujar CEO TRAS N CO Indonesia Tri Raharjo.(chi/jpnn)
Dari 300 lebih brand yang masuk dalam riset Top Innovation Choice Index, setelah dilakukan proses penilaian, ada sekitar 100 brand yang lolos untuk mendapatkan penghargaan.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Desain Unik wondr by BNI Raih Penghargaan iF Design Award 2025
- Dinilai Menyebarkan Pesan Perdamaian, Yenny Wahid Terima Penghargaan
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- BSI Raih Tiga Penghargaan Bergengsi di Bulan Ramadan
- Menjelang Spin Off, BTN Syariah Panen Penghargaan