Ratusan Hektare Sawah di Kuningan Puso
Selasa, 03 Juli 2012 – 08:39 WIB
KUNINGAN- Musim kemarau yang melanda wilayah Kabupaten Kuningan berdampak pada mengeringnya ratusan hektare areal persawahan hingga menyebabkan para petani mengalami gagal panen atau puso. "Lahan sawah sudah tidak bisa ditanami, tanaman padi juga kering tidak bisa untuk dijadikan tanaman ternak. Saya hanya bisa pasrah," kata Rasim.
Kekeringan tersebut, terjadi di Desa Jambugeulis, Kecamatan Cigandamekar, sedikitnya 80 hektare sawah tanaman padi yang rata-rata baru berusia 50 hari kini telah kering dan mati. Ada beberapa petani yang beruntung karena memiliki lahan pertanian berada di dekat aliran sungai, sehingga bisa panen walapun hasil panennya tidak memuaskan.
Baca Juga:
Menurut Rasim, 44, seorang petani mengatakan, seluruh tanaman padi di sawah seluas 1 hektare miiknya kini telah mengering. Tak ada yang bisa dia perbuat untuk menyelamatkan tanaman padinya ataupun hanya sekedar untuk pakan ternak.
Baca Juga:
KUNINGAN- Musim kemarau yang melanda wilayah Kabupaten Kuningan berdampak pada mengeringnya ratusan hektare areal persawahan hingga menyebabkan para
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pemkot Bengkulu Buka 2.394 Formasi
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam