Ratusan Jajaran MA se-Indonesia Kumpul di Banyuwangi, Wisata MICE pun Menggeliat
Senin, 24 Juli 2017 – 20:41 WIB

Ketua MA Hatta Ali (dua kiri) disambut Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas (kanan) di Bandara Blimbingsari, Banyuwangi. Foto: source for JPNN.com
”Orang sepertinya cuma rapat atau seminar, tapi perputaran ekonominya gede banget. Hampir tiap tiga bulan, BUMN/swasta dan instansi pemerintah bikin rapat yang selama ini tersedot ke Bali, Jakarta, Surabaya saja. Maka Banyuwangi membidiknya. Alhamdulillah, kian banyak BUMN, swasta, kementerian yang bikin acara di sini,” kata bupati berusia 43 tahun ini.
Dengan penerbangan langsung dari Jakarta dan Surabaya, dua kota terbesar di Indonesia, Banyuwangi bisa lebih mudah menggaet calon wisatawan MICE. ”Tentu harga di Banyuwangi lebih kompetitif ketimbang Bali dan Surabaya. Itu salah satu keunggulan,” ujarnya. (adk/jpnn)
Mahkamah Agung (MA) memilih Kabupaten Banyuwangi sebagai tempat penyerahan sertifikat akreditasi penjaminan mutu ke pengadilan se-Indonesia. MA juga
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- MA Kabulkan PK Antam, Aset Budi Said Bisa Disita
- Mahkamah Agung Kabulkan PK Antam, Batalkan Kemenangan Budi Said
- Rapat Bareng Sekjen MA, Legislator Komisi III Usul Pembentukan Kamar Khusus Pajak
- Komisi III Minta Bawas MA dan KY Usut Kejanggalan Kasus Alex Denni
- Ketua MA Sunarto Menyambut Baik Partisipasi MPR di Pameran Kampung Hukum 2025
- Buntut Pembekuan Sumpah Advokat, Razman Minta Maaf ke MA