Ratusan Jemaah Haji Ilegal Tertahan di Manila
Selasa, 04 Oktober 2016 – 23:34 WIB
Di satu sisi, ia mengakui pemerintah Indonesia tidak pernah tahu berapa sesungguhnya jemaah haji asal Indonesia yang memanfaatkan jatah haji lewat Filipina, secara ilegal.
"Pada intinya, yang sedang kami tangani saat ini ada 106 orang saja. Nanti seluruh WNI yang kembali akan diproses secara hukum. Sudah di luar kompetensi Kemenlu ya. Jadi kita bekerja sama dengan teman-teman dari Dirjen Imigrasi, kepolisian dan lain-lain," tandasnya. (flo/jpnn)
JAKARTA--Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan pemulangan 177 warga negara Indonesia calon jemaah haji ilegal dari Filipina, sudah selesai.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi