Ratusan Nyai dan Ning Sambut Meriah Kedatangan Ganjar di Surabaya

Serban tersebut dibeli Nyai Ainur di tanah suci Mekkah usai bertemu Ganjar saat menunaikan ibadah umrah Januari 2023.
Ganjar pun menyalami satu per satu pimpinan ponpes yang ada di hadapan para nyai dan ning. Kemudian Ganjar dan istri duduk sederet bersama Nyai Ainur dan kiai sepuh yang hadir.
“Alhamdulillah semua bisa berkumpul di tempat ini,” ujar Ganjar.
Turut Nyai H Ainur Rohmah, Nyai H Elok Zulaikhoh, Nyai H Khomsatun, Nyai H Wafiqoh Jamilah, Nyai H Ainun Jamilah, Nyai H Ainun Fadillah Fahmi, Nyai H Santi Hadzik, dan Nyai H Hisyam Syafaat.
Kemudian ada juga kiai sepuh yang hadir antara lain KH Mas Sulaiman, KH Sosiuddin, KH Agus Diar, KH Moh Qodhi Syafi’i Al Habsy, KH Abdul Aziz, Habib Abdurrahman, KH Sholahuddin Azmi, KH Mas Nasrohuddin, KH Badul PP Sunan Giri, KH Kemas, KH Abdullah Qosim, KH Masduqi, KH Khamim Khodori, hingga Habib Hasan. (cuy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ratusan nyai dan ning turut hadir memeriahkan kedatangan Ganjar Pranowo bersama istrinya di Surabaya.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Halalbihalal Jadi Inspirasi Pemberdayaan Mustahik dan Penguatan Regulasi
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- KWP Kembali Gelar Halalbihalal Antarwartawan Parlemen, Ariawan: Momentum Tepat untuk Saling Memaafkan