Ratusan Penasihat Hukum Perusahaan Berkumpul di In-House Counsel Summit
Selasa, 22 Oktober 2024 – 03:41 WIB
Setiap penghargaan tersebut mencerminkan apresiasi atas kinerja serta inovasi tim legal perusahaan melalui adopsi teknologi dan partisipasi dalam pelestarian lingkungan dan sosial, serta tata kelola perusahaan yang baik.
Sementara itu, jumlah peserta tahun ini mengalami kenaikan menjadi lebih dari 300 praktisi hukum, dibandingkan 2023 yang tercatat 200 orang.
Jumlah partisipan atau responden Indonesian In-House Counsel Awards mengalami kenaikan 45 persen yaitu dari 98 perusahaan pada 2023 menjadi sebanyak 128 perusahaan pada 2024.(chi/jpnn)
In-house counsel atau penasihat hukum perusahaan kini menghadapi konsep bisnis baru yang menuntut adaptasi dengan cepat.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas
- Mantap! Unilever Indonesia Raih Penghargaan di Ajang CSA Awards
- Belasan Perusahaan ini Raih Penghargaan dari Majalah SWA dan Business Digest