Ratusan Pengamen Ikuti Festival Lagu Empat Pilar

Ratusan Pengamen Ikuti Festival Lagu Empat Pilar
Ratusan Pengamen Ikuti Festival Lagu Empat Pilar
Melani menambahkan peserta Festival lagu Empat Pilar akan memperebutkan total hadian Rp80 juta untuk kategori perorangan (juara I, II, III dan Harapan I, II dan III) dan grup (juara I, II, III dan Harapan I, II dan III). Juara I kategori peroranagan akan meraih hadiah Rp7,5 juta dan Rp10 juta untuk posisi terhormat di kategori grup.

“Pemenang festival lagu empat pilar ini, juga akan kami ikut sertakan dalam on air di beberapa televisi dan radio,“ imbuhnya.

Melani menambahkan Festival lagu Empat Pilar yang terbilang sukses kalipertama ini, akan dilanjutkan di beberapa daerah agar lagu-lagu yang diciptakan oleh pengamen bisa menggelorakan semangat nasionalisme dan diserap oleh masyarakat dengan mudah untuk memahami Empat Pilar. "Saya berharap lagu empat pilar ini, bisa menyamai lagu Iwak Peyek yang sangat dihafal oleh berbagai lapisan masyarakat," harap politisi Partai Demokrat itu. (fas/jpnn)

JAKARTA — Sebanyak 465 musisi jalanan atau pengamen se-Jabodetabek mengikuti Festival dan Lomba Cipta Lagu Empat Pilar Kehidupan Berbangsa


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News