Ratusan Personel Marinir Tiba Hari Ini
Minggu, 13 November 2016 – 00:45 WIB
Malamnya, Korps Marinir bersama Pemkab Pemalang menggelar tasyakuran di pendopo Kabupaten Pemalang.
Baca Juga:
Dalam kegiatan ini warga Pemalang pun dapat menyaksikan suguhan pentas seni dan budaya Pemalang serta menyaksikan atraksi kolone senapan prajurit Korps Marinir.
"Kegiatan Korps Marinir di Kabupaten Pemalang tersebut diselenggarakan dalam rangka memeriahkan HUT-nya yang ke-71 tahun 2016," jelasnya.
Selain itu, Korps Marinir juga menyelenggarakan kegiatan sosial yang dilaksanakan serentak di seluruh satuan Marinir yang tersebar di Indonesia mulai dari donor darah, bakti kesehatan hingga kegiatan penyelamatan pesisir Indonesia. (muj/zul/sam/jpnn)
TEGAL – Hari ini (13/11) ratusan anggota pasukan Korps Marinir TNI AL direncanakan akan berkumpul di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah. Mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Pilkada 2024, Kapolres Banyuasin Sampaikan Pesan Kepada Masyarakat
- Kebakaran Melanda Gedung Tempat Pelelangan Ikan di Kendari Sultra
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas