Ratusan Preman di Medan Ditangkap Anak Buah Kombes Valentino, Lihat

Ratusan Preman di Medan Ditangkap Anak Buah Kombes Valentino, Lihat
Para tersangka kasus kejahatan jalanan yang diamankan di Polrestabes Medan. (ANTARA/HO-Humas Polrestabes Medan)

Kombes Valentino menyebut empat pelaku yang membegal mahasiswa UMSU Insanul Anshori Hasibuan, yakni AS, MR, NA, dan RF sudah ditangkap.

Para pelaku diberikan tindakan tegas terukur karena melawan petugas saat ditangkap.

Insanul dibegal pada Rabu (14/6) sekitar pukul 03.00 WIB, saat bersama temannya mengendarai sepeda motor hendak pulang ke kosnya di Jalan Mustafa.(antara/jpnn)

Inilah ratusan preman, pelaku begal, dan kejahatan jalanan lainnya di Medan yang diringkus anak buah Kombes Valentino Alfa Tatareda.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News