Ratusan Rumah di Karawang Terendam Banjir Rob
Senin, 16 Desember 2024 – 00:00 WIB

Banjir rob di pesisir utara Karawang. ANTARA/Ali Khumaini
Selain di Desa Sedari Kecamatan Cibuaya, banjir rob juga dilaporkan terjadi di wilayah pesisir utara lainnya, yakni di Desa Tambaksari Kecamatan Tirtajaya Karawang.
Selain merendam ratusan rumah warga, banjir rob di Desa Tambaksari juga menggenangi jalan raya serta ratusan hektare tambak ikan bandeng milik warga. (antara/jpnn)
Sebanyak ratusan rumah dan tambak ikan terendam banjir rob di kawasan Karawang, Jawa Barat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Indonesia Pastikan Siap Membantu Myanmar dan Thailand Menangani Dampak Pasca-Gempa Bumi
- BNPB Sebut Kerugian Akibat Bencana Banjir di Jabodetabek Mencapai Rp 1,69 Triliun
- 80 Rumah di Lombok Tengah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung
- TNI Salurkan 70 Boat Polyethylene untuk Bantu Penanggulangan Banjir di Bekasi
- Hujan Deras, Banjir dan Longsor Menerjang Madiun
- 310 Sekolah Dapat Pembekalan Mitigasi Bencana Selama Ramadan