Ratusan Siswa Tuntut Kepsek SMAN 1 Kuala Kapuas Mundur
Selasa, 23 Oktober 2012 – 09:44 WIB
Ditambahkan Agung, siswa-siswi pada angkatan tahun 2012/2013 yang masuk melalui proses seleksi tes jumlahnya diumumkan dan diterima sebanyak 224, namun mengalami peningkatan menjadi 343 orang. “Dengan kata lain ada 19 siswa yang masuk melalui jalur tanpa diketahui," ujarnya.
Baca Juga:
Sebelum nekad melakukan aksi demo, ungkap Agung, para siswa sempat ditekan oleh kepala sekolah dan beberpa guru yang pro dengan kepala sekolah. Bahkan, beber dia, beberapa siswa i dipaksa untuk menandatangi kertas kosong oleh salah satu guru.
“Apabila siswa tidak mau menandatangani kertas kosong tersebut, maka siswa kelas X dan XI tidak naik kelas dan untuk siswa kelas XII yang tidak mau menandatangani kertas kosong tersebut maka akan diancam tidal lulus,”ujarnya.
Dikatakan Agung, para siswa menilai kepala sekolah yang sekarang ini ini tidak berkompeten dalam memimpin sekolah. Dia mecontohkan pada saat kepala sekolah mengumbar kata-kata yang cukup tabu untuk diucapkan di muka umum saat amanat upacara.
KUALA KAPUAS – Tak kuat terlalu sering mendapat tekanan, Senin (22/10) ratusan siswa SMAN 1 Kuala Kapuas menggelar aksi unjuk rasa untuk menuntut
BERITA TERKAIT
- Cerita Mendikdasmen Abdul Mu'ti Baru Menjabat Sudah Kena Omelan, Kocak
- Dituding Kampus Abal-Abal, UIPM Tunjukkan Bukti Terdaftar di Kemenkumham RI
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Makan Bergizi Gratis Membentuk Karakter & Kepribadian Mulia
- Buntut Penangguhan Gelar Doktor Bahlil, Deolipa Minta 2 Dekan UI Mundur dari Jabatannya
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon