Ratusan Tower di Batam Tak Punya IMB
Minggu, 02 Desember 2012 – 01:24 WIB

Ratusan Tower di Batam Tak Punya IMB
Salim juga mengatakan, penguat sinyal sebenarnya bisa dengan memanfaatkan lampu jalan. Bahkan tidak menutup kemungkinan penguat sinyal dipasang di tempat ibadah tetapi secara tersembunyi.
Baca Juga:
"Jika Batam menjalankan konsep menyamarkan menara, ini bukanlah yang pertama. Di beberapa kota besar di Indonesia sudah terlebih dulu melakukannya. Banyak daerah yang menggunakan berbagai fasilitas seperti lampu jalan untuk menyiasati keterbatasan lahan," katanya.(ian/jpnn)
BATAM - Pemerintah Kota Batam mencatat saat ini terdapat 482 tower atau menara telekomunikasi di pulau industri yang berdekatan dengan Singapura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding