Ratusan warga Dukung Pembebasan Kusumayati yang Dipidanakan Anaknya Sendiri
Rabu, 25 September 2024 – 18:01 WIB

Ratusan warga menggelar aksi simpatik untuk mendukung Kusumayati yang digugat anaknya sendiri di Karawang pada Rabu (25/9/2024) siang. Foto: dok sumber
Sementara, sidang terdakwa Kusumayati yang dijadwalkan pada Rabu, 25 September 2024, dengan pembacaan tuntutan jaksa penuntut umum, terpaksa ditunda dengan alasan karena jaksa belum siap. Sidang akan dilanjutkan pada minggu depan dengan agenda yang sama.
Di dalam ruang sidang, teman-teman dan warga yang peduli sempat memenuhi ruang persidangan dan menciptakan suasana solidaritas yang kental, berharap keadilan akan berpihak pada seorang ibu yang telah memberikan segalanya. (dil/jpnn)
Aksi ini tidak hanya dihadiri oleh teman dan kerabat Kusumayati, tetapi juga sejumlah tokoh masyarakat yang memberikan dukungan moral kepada terdakwa
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Warga Pelaku Penganiayaan Maling Motor
- Diamuk Warga, Maling Motor Mati, Satu Pelaku Sekarat
- Sudah Lebih dari Sepekan Banjir Merendam Karawang
- Muscab HIPMI Karawang 2025: Sejumlah Nama Muncul, Cecep Sopandi Dinilai Punya Keunggulan
- Resmi Beroperasi, Pabrik Baru Daihatsu di Karawang Punya Kapasitas Produksi Sebegini
- Duit Rp 1 Miliar yang Dipinjam Ternyata Uang Palsu, Warga Karawang Tertipu