Ratusan Warga Ilegal Terjaring
Setelah Didata, Dipulangkan ke Daerah Asal
Jumat, 23 September 2011 – 01:49 WIB
Purba menegaskan, OYK merupakan kegiatan rutin dilakukan setiap tahun, khususnya pasca Lebaran. Sebab umumnya, pada arus balik akan terjadi gelombang urbanisasi besar-besaran, yaitu warga daerah datang ke Jakarta hanya untuk mengais rezeki dengan cara menjadi PMKS, utamanya gelandangan dan pengemis (gepeng) serta pengamen di jalan-jalan.
Selanjutnya, OYK akan dilakukan dua putaran lagi, yaitu pada 13 Oktober dan 3 November 2011. OYK akan dilaksanakan secara serentak di lima wilayah kota administrasi di rumah kos, kontrakan, pemukiman padat sebagai kantong-kantong pendatang baru, daerah industri rumah tangga dan apartemen. (pes/wok)
PASCA-Hari Raya Idul Fitri, Ibu Kota Jakarta kembali dipadati oleh warga ilegal yang tidak memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) DKI. Buktinya dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS