Ratusan Warga Jadi Korban Banjir, Anak Buah Anies Baswedan: Sedikit, Cuma 2 RW
Selasa, 16 Februari 2021 – 14:06 WIB
Berdasarkan laporan dari kepolisian setempat, jumlah warga yang terkena dampak sebanyak 265 dari total 893 jiwa penduduk.
Baca Juga:
Otoritas setempat telah memfasilitasi tempat pengungsian di Masjid Al Istiqomah RW05. Namun warga sekitar lebih memilih bertahan di rumah.
Upaya kepolisian adalah berkoordinasi dengan Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) untuk dilakukan penyedotan dengan pompa melalui pintu air Kali Cakung Lama.
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Anak buah Anies Baswedan ini mengatakan, jumlah permukiman penduduk yang tergenang banjir hanya sedikit
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- 3 Cawagub Tawarkan Kebijakan Menangani Banjir di Jakarta
- Kebakaran Melanda Pangkalan Truk di Cakung Jaktim
- Polres Rohil Beri Layanan Kesehatan dan Sembako untuk Korban Banjir di Kubu Babussalam
- BPBD Nagan Raya Evakuasi Korban Banjir yang Tersebar di 20 Desa
- AKBP Isa Salurkan Bantuan ke Korban Banjir Sambil Sosialisasi Pilkada Damai
- Ridwan Kamil Bakal Pakai Program Sumur Resapan Anies Baswedan untuk Atasi Banjir