Ratusan Warga Sidoarjo Yakin Sandiaga Bisa Menuntaskan Kemiskinan di Indonesia
Rabu, 08 Juni 2022 – 04:35 WIB

Sukarelawan Gerbong Pecinta Sandi Sidoarjo mendeklarasikan dukungan kepada Sandiaga Uno. Dok Pecinta Sandi.
Selain menggelar pelatihan, masyarakat juga hadir untuk mendukung Menparekraf Sandiaga Uno maju di Pilpres 2024.
“Pak Sandiaga adalah sosok yang ahli dalam bidang ekonomi, saya kira mampu untuk menuntaskan kemiskinan dan kesenjangan ekonomi yang ada di Indonesia," kata Ridho. (cuy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ratusan warga Sidoarjo menggelar pelatihan UMKM dan mendukung Sandiaga Uno maju di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Kementerian BUMN Gelar Pelatihan UMKM Naik Kelas di Bandung Guna Dukung Visi Prabowo
- Jokowi Cawe-Cawe di Pilpres 2024, Bukti Datang dari Prabowo
- Pernyataan Prabowo Menandakan Jokowi Memang Cawe-Cawe saat Pilpres 2024
- Pidato Prabowo Membuktikan Kebenaran Film Dirty Vote