Ratusan WNI Dipulangkan dari India Selama Pandemi, Termasuk Keluarga Perwira TNI
Sabtu, 23 Mei 2020 – 22:17 WIB
Setidaknya ada 134 penerbangan yang dioperasikan untuk memfasilitasi kepulangan warga India di luar negeri dan sejumlah kapal laut yang digunakan mengangkut 1.488 warga India dari Male, Maladewa.
Sejak Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menetapkan COVID-19 sebagai pandemi pada Maret 2020, otoritas beberapa negara menutup bandara dan memberhentikan sementara layanan penerbangan internasional.
Akibatnya, banyak warga asing tidak dapat pulang sehingga beberapa negara berinisiatif mengoperasikan penerbangan khusus untuk memulangkan mereka kembali ke tanah airnya masing-masing. (ant/dil/jpnn)
Sekitar 200 warga negara Indonesia dari berbagai daerah di India telah dipulangkan menggunakan layanan penerbangan khusus selama pandemi COVID-19
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Letjen TNI Richard Pimpin Upacara Pemberangkatan Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXVII-K ke Afrika Tengah
- Soal Putusan MK, PDIP Tak Akan Diam Jika ASN hingga TNI-Polri Melanggar Netralitas
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral
- Warga Timor Tengah Selatan Serahkan Senjata & Peluru Aktif ke Korem Wira Sakti