Rayakan HUT DKI Jakarta, Besok Masuk 11 Museum Ini Gratis

jpnn.com, JAKARTA - Kota Jakarta akan berulang tahun pada tanggal 22 Juni 2022. Pemprov DKI Jakarta menggelar sejumlah rangkaian kegiatan yang akan memanjakan warga Ibu Kota.
Salah satu kegiatan untuk menyemarakkan ulang tahun ke-495 ini adalah dengan memberikan kesempatan wisata sejarah secara gratis kepada warga DKI.
Hal ini diketahui dari akun sosial media resmi Pemprov DKI @dkijakarta.
"Dalam menyemarakkan Jakarta Hajatan, kamu bisa kunjungi museum yang dikelola Dinas Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta secara gratis pada Rabu, 22 Juni 2022," bunyi pengumuman tersebut, seperti dikutip JPNN.com, pada Selasa (21/6).
Adapun terdapat 11 tempat bersejarah atau museum yang dapat dinikmati secara gratis pada perayaan HUT DKI Jakarta besok, yaitu:
1. Museum Sejarah Jakarta
2. Museum Joang 45
3. Museum Prasasti
Pemprov DKI Jakarta menggratiskan tiket kunjungan ke 11 museum pada Hari Ulang Tahun (HUT) Jakarta ke-495, Rabu (22/6) besok.
- Arus Balik Lebaran, Hutama Karya Menggratiskan Tarif 5 Ruas Tol Trans Sumatera
- 5 Ruas Tol Trans Sumatera Ini Gratis saat Arus Balik Lebaran
- Rencana Dedi Mulyadi Sulap Gedung Pakuan Jadi Museum, Alasannya
- Program Makan Siang Bergizi Gratis Dinilai Menghemat Pengeluaran Uang
- Waka MPR Dorong Pemanfaatan Medsos untuk Bangun Ketertarikan Masyarakat Terhadap Museum
- Mbak Rerie Sebut Pemanfaatan Medsos Penting untuk Tingkatankan Daya Tarik Museum