Rayakan Idulfitri, Ganjar Pranowo Sapa Warganya di Negara-Negara Lain
Minggu, 24 Mei 2020 – 23:01 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengajak silaturahmi secara virtual saat Idulfitri. Foto: Instagram
"Tadi pagi kita sudah memulai menyapa masyarakat mulai dari Sulawesi Barat, Surabaya, Bekasi hingga Jawa tengah. Selain itu saya juga menyapa yang dari Yordania, Kuwait hingga Singapura. Jadi lebih menarik dan meriah," urainya.
Baca Juga:
Ganjar menjelaskan, masyarakat juga menyampaikan salam selamat hari lebaran Idulfitri. Kemudian Ganjar menanyakan kondisi di Kuwait seperti apa pada saat lebaran tahun ini.
"Saya juga bertanya kondisi yang berada di sana. Masyatakat di sana mengatakan kondisi kami di Kuwait lockdown pak. Pokoknya seru dan tidak bisa diceritakan," tandas Ganjar. (mg9/jpnn)
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyapa masyarakat Indonesia dan warga Jateng di negara lain.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Hari Raya Sebentar Lagi, Jangan Lupa Aktifkan Paket Telepon Murah untuk Silaturahmi
- Pesan Wagub Cik Ujang ke Masyarakat: Dukung Program Sumsel Maju Terus untuk Semua