Rayo Vallecano Disikat, Madrid Perbaiki Peringkat
Selasa, 25 September 2012 – 15:44 WIB

Selebrasi pemain Real Madrid. Foto: Getty Images
REAL MADRID memaksa tuan rumah Rayo Vallecano menyerha 2-0 saat bertandang di Estadio del Rayo Vallecano, Selasa (25/9) dinihari WIB. Dua gol kemenangan Les Blancos -julukan Real Madrid- dicetak Karim Benzema (13) dan Cristiano Ronaldo (70). Umpan silang yang disodorkan ke Benzema dituntaskan dengan sempurna. Tanpa mendapat kawalan yang ketat, penyerang asal Prancis itu menendang bola ke gawang yang sudah kosong. Skor berubah menjadi 1-0.
Dengan raihan tiga poin ini, anak asuhan Jose Mourinho memperbaiki peringkat di puncak klasemen La Liga. Madrid bertengger di posisi ketujuh dengan mengoleksi tujuh poin dari lima kali pertandingan.
Baca Juga:
Dengan misi menang, Madrid tampil menggebrak sejak kick-off. Terus menggempur, dewi fortuna akhirnya berpihak juga. Lewat serangan yang dibangun Marcelo dan Angel Di Maria dengan apik, pemain belakang tuan rumah terpedaya.
Baca Juga:
REAL MADRID memaksa tuan rumah Rayo Vallecano menyerha 2-0 saat bertandang di Estadio del Rayo Vallecano, Selasa (25/9) dinihari WIB. Dua gol kemenangan
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen