Rayo Vallecano Disikat, Madrid Perbaiki Peringkat
Selasa, 25 September 2012 – 15:44 WIB

Selebrasi pemain Real Madrid. Foto: Getty Images
Mengakhiri babak kedua, Madrid sebetulnya bisa memperbesar keunggulan. Hanya saja, Kiper Rayo, Ruben mampu menggagalkan umpan yang disodorkan Benzema ke Ronaldo.
Baca Juga:
Mengawali babak kedua, serangan Madrid tak kendur. Gol kedua akhirnya lahir dari eksekusi penalti yang dilakukan Ronaldo. Wasit menunjuk titik putih setelah Jordi Amat hands ball di kotak terlarang.
Jelang injuri time, Ozil berhasil menuntaskan dengan sempurna umpan Ronaldo. Sayang, gol ini dianulir karena dianggap posisinya sudah off-side oleh wasit. Skor 2-0 bagi kemenangan Real Madrid tetap bertahan hingga wasit David Fernandez Borbalan meniup peluit panjang. (awa/jpnn)
REAL MADRID memaksa tuan rumah Rayo Vallecano menyerha 2-0 saat bertandang di Estadio del Rayo Vallecano, Selasa (25/9) dinihari WIB. Dua gol kemenangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo