Razia di Banyak Kota Syria, Oposisi Diciduk
Senin, 25 April 2011 – 16:19 WIB
Sementara itu, penembakan kepada demonstran menuai protes dari anggota parlemen independen di Kota Daraa. Nasser al-Hariri dan Khalil al-Rifai telah mengundurkan diri sebagai protes terhadap tindakan aparat keamanan. Pemimpin agama terkemuka di Daraa, Mufti Rizq Abdulrahman Abazeid, juga telah mengundurkan diri. Begitu pula anggota Dewan Kota Daraa, Bassam al-Zamel.
"Saya mengimbau agar presiden menghentikan dan menindak pasukan keamanan yang bertanggung jawab dalam kekerasan terhadap demonstran," kata Zamel. Lebih dari 300 orang telah tewas di Syria sejak aksi protes terhadak rezim Assad meletus pada 15 Maret lalu. (AFP/dwi)
DAMASKUS - Presiden Syria Bashar al-Assad terus bertindak represif untuk meredam demonstrasi yang menuntut dirinya mundur. Pasukan keamanan Syria
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dokter Asal Arab Saudi Pelaku Serangan yang Menewaskan 2 Orang di Pasar Natal
- Pengelolaan Perbatasan RI-PNG Jadi Sorotan Utama di Sidang ke 38 JBC
- Bertemu PM Pakistan, Prabowo Bahas Peningkatan Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan
- 13 Orang Tewas dalam Kecelakaan Kapal di India Bagian Barat
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan