Razia Gasak Pasangan Mesum
Rabu, 13 Februari 2013 – 08:27 WIB
‘’Tindakan nanti, kalau memang rumah kost tersebut terindikasi tempat orang berkumpul tanpa status maka rumah tersebut akan kita cabut perizinan nya dan kita segel,’‘ ancamnya.
Pelaku yang tertangkap dalam razia kemarin untuk sementara hanya disuruh membuat surat pernyataan. ‘’Untuk pelaku, kita dari pemerintah kota sifat nya hanya pembinaan, dan kita minta mereka membuat surat pernyataan,’‘ katanya.
Selain merazia kos-kosan, Satpol PP Kota Jambi juga merazia sejumlah warnet di Kota Jambi yang diduga dijadikan tempat bolos pelajar.
Hasilnya, Sat Pol PP kota Jambi berhasil meringkus 17 siswa SMK, 3 siswa SMA, dan 8 Siswa SMP dalam razia di kawasan Jambi Selatan tersebut.
JAMBI - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Jambi kemarin menggelar razia dengan sasaran utama kos-kosan yang diindikasikan menjadi ajang
BERITA TERKAIT
- Prahara Rumah Tangga Berujung Petaka, CH Lukai Istri dengan Parang Agar Terlihat Jelek
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
- Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas
- Bea Cukai dan Polri Gagalkan Penyelundupan Narkotika di Bengkalis
- Bea Cukai Musnahkan BKC Ilegal Senilai Rp 52,1 Miliar di Tangerang
- Tim Rimau Polsek Tanjung Batu Tangkap Pencuri Kabel Underground