RCTI Belum Pastikan BCL Hadiri Final Indonesian Idol X
Kamis, 20 Februari 2020 – 07:48 WIB
![RCTI Belum Pastikan BCL Hadiri Final Indonesian Idol X](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2020/02/19/bunga-citra-lestari-saat-pemakaman-jenzah-ashraf-sinclair-di-san-diego-hills-memorial-park-karawang-jawa-barat-selasa-1822020-foto-antara-m-ibnu-chazarama-66.jpg)
Bunga Citra Lestari saat pemakaman jenazah Ashraf Sinclair, di San Diego Hills Memorial Park, Karawang, Jawa Barat, Selasa (18/2/2020). Foto: ANTARA /M Ibnu Chazar/ama
Jenazah Ashraf Sinclair dimakamkan di San Diego Hills Karawang. Prosesi pemakaman dihadiri keluarga, rekan, serta masyarakat. (mg3/jpnn)
Director Programming and Acquisition RCTI, Dini Putri, menyatakan tidak mewajibjan Bunga Citra Lestari alias BCL hadir sebagai juri Final Indonesian Idol X.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Ini Jadwal Tayang Perdana Kiko Season 4, Ada Petualangan Baru
- Ariel NOAH Terlibat, Film Animasi Jumbo Umumkan Jadwal Tayang
- Pelita Jaya Berambisi Pertahankan Gelar IBL dan Moncer di BCL 2025
- Libur Akhir Tahun, Ini Daftar Film yang Tayang di RCTI
- 5 Kontestan Paling Mencuri Perhatian di Audisi Indonesian Idol Episode 5
- Begini Cara BCL Rayakan Ulang Tahun Pernikahan dengan Tiko Aryawardhana