RD Tak Takut Skorsing

Berpegang Pernyataan PSSI

RD Tak Takut Skorsing
Rahmad Darmawan (tengah), saat konferensi pers di apartemen Cilandak, Jakarta, 19 januari 2012. Mantan pelatih timnas U-23 itu resmi menjadi pelatih Pelita Jaya. Hadir dalam acara penandatanganan ini, Ketua Umum Pelita Jaya, Gunawan Tamsir (2 kanan) dan Manajer Pelita, Lalu Mara Satriawangsa (kiri). 19 Januari 2012. FOTO : HENDRA EKA/JAWA POS
Meski banyak pelatih dan pemain yang saat ini bermain di ISL, Catur optimistis bahwa mereka pada saatnya akan kembali ke liga resmi milik PSSI. Alasannya, baik pemain maupun pelatih sudah terkena sanksi sebagai seorang profesional.

"Secara otomatis, mereka tidak bisa bermain ataupun melatih di pertandingan yang diakui oleh FIFA. Mereka juga tidak bisa ke timnas. Sanksi lebih jauh belum," tandasnya.(aam)
Berita Selanjutnya:
Laga Banjir Gol

JAKARTA - Mantan pelatih timnas U-23 Rahmad Darmawan akhirnya resmi menandatangani kontrak bersama klub Indonesia Super League (ISL) Pelita Jaya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News