Reaksi Ustaz Zacky Mirza Mendengar Nissa Sabyan Dipanggil Umi oleh Ayus
Senin, 22 Februari 2021 – 14:35 WIB

Nissa Sabyan dan Ayus Sabyan. Foto Instagram sabyan_gambus
"Umi siapa sih?" tanya Ustaz Zacky Mirza.
"Ya (umi, red) itu si Nissa," jawab Ayus sembari tertawa.
Ustaz Zacky kaget mendengar pengakuan Ayus tersebut. "Oh, ya Allah, umi," timpalnya.
Sebelumnya, Ayus mengakui telah berselingkuh dengan Nissa Sabyan. Ia pun meminta maaf lantaran isu perselingkuhannya itu jadi pembicaraan.
"Saya dengan penuh kesadaran dan ketulusan ingin memohon maaf kepada istri, keluarga, teman-teman Sabyan dan semua yang merasa tidak nyaman dengan kekhilafan yang saya lakukan," ujar Ayus, dalam video yang beredar. (jlo/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ustaz Zacky Mirzani sempat terkejut mendengar Ayus memanggil Nissa Sabyan dengan sebutan Umi.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Ririe Fairus: Dekat Bukan Berarti Memiliki
- 3 Berita Artis Terheboh: Asri Welas Gugat Cerai, Isbat Nikah Mahalini Ditolak
- Move On dari Ayus, Ririe Fairus Siap Cari Pasangan Baru
- Maafkan Ayus dan Nissa Sabyan, Ririe Fairus: Sudah Masa Lalu
- 3 Berita Artis Terheboh: Sheila on 7 Rilis Memori Baik, Dewi Perssik Pacari Berondong?
- Ririe Fairus Siap Buka Hati: Kalau Ketemu Cowok yang Setia Enggak Akan Trauma