Real Count KPU Jumat Pagi: Perolehan Suara PSI Mendekati Senayan, PPP Terancam
Jumat, 01 Maret 2024 – 07:48 WIB

Presiden Jokowi dan Ketum PSI Kaesang Pangarep. Persentase perolehan suara PSI berdasar real count KPU RI per Jumat pagi masih menunjukkan tren positif. Ilustrasi: Source for JPNN
Selanjutnya, pada Kamis pagi di angka 3,99 persen dan Jumat pagi ini turun menjadi 3,97 persen.
Adapun untuk 5 besar partai politik peserta Pemilu 2024 dengan perolehan suara terbanyak sementara, hingga Jumat pagi ini masih ditempati PDI Perjuangan, disusul Partai Golkar, Partai Gerindra, PKB, dan Partai NasDem. (sam/jpnn)
Data real count KPU per Jumat pagi 1 Maret 2024, persentase perolehan suara PSI makin mendekati syarat masuk Senayan.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Pemkot Kediri Minta Maaf soal Kesalahan Penulisan Jabatan Kaesang Pangarep
- Politikus PSI Kevin Wu: PIK Tumbuh Jadi Salah Satu Destinasi Wisata Religi dan Ruang Toleransi di Jakarta
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Francine PSI: Direksi Bank DKI Jangan Orang-Orang Titipan