Real Ikut Kejar Fabregas

Kaka Takkan Dilego Januari Ini

Real Ikut Kejar Fabregas
Real Ikut Kejar Fabregas
Ya, sekarang tenaga Kaka memang sangat dibutuhkan Mourinho. Dia akan menjadi sosok yang penting di lini tengah Real. Tactician asal Portugal itu menyatakan tidak akan melepas Kaka pada Januari ini dengan alasan dia tidak mungkin dapat pengganti lebih baik.

Memang, sekarang Kaka bakal kesulitan mendapatkan tempat utama di lini tengah Real. Sebab, sudah ada Mesut Oezil yang tampil hebat selama musim ini. Sedikit ke belakang, ada Xabi Alonso dan Sami Khedira. Belum lagi Real juga punya pemain muda berbakat Sergio Canales.

Kaka belum pernah dimainkan sepanjang musim ini karena dia baru saja pulih dari cederanya. Sejak pertengahan Desember lalu, dia mulai ikut berlatih bersama rekan-rekannya. Mourinho menilai, Kaka akan memberikan suntikan tenaga baru buat Real. (ham/ito/jpnn)

MADRID - Keinginan Barcelona menggaet kapten Arsenal Cesc Fabregas bakal mendapat pesaing. Rival abadinya Real Madrid nampaknya berminat kepada gelandang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News