Real Madrid Pukul Manchester United dengan 2 Gol Spesial, Nyaris Adu Jotos
Kamis, 27 Juli 2023 – 09:52 WIB

Jude Bellingham (5) mencetak gol pertamanya bersama Real Madrid dalam laga pramusim melawan Manchester United di Amerika Serikat. Foto: Antonio Villalba/realmadrid
Tim statistik ESPN melaporkan, MU lebih menguasai possession keseluruhan, yakni 53 persen berbanding 47 persen milik Real Madrid.
Statistik Real Madrid vs Manchester United versi ESPN.
Urusan shots (on goal), Real Madrid dan MU sama-sama mengoleksi 15 shots, lima on goal. (espn/jpnn)
Dua gol Real Madrid ke gawang Manchester United dicetak dua pemain baru dengan cara yang istimewa.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah