Real Madrid v Ajax: Awal yang Terjal
Rabu, 15 September 2010 – 10:30 WIB

Real Madrid v Ajax: Awal yang Terjal
"Saya memang kecewa tidak bisa tampil di Bernabeu. Tapi, saya akan menyimpan gol saya untuk laga di Amsterdam," tambah bomber timnas Uruguay itu. (dns/bas)
Di atas kertas:
Kedua tim enam kali bertemu di Liga Champions dengan Real Madrid hanya sekali menang dan kalah beruntun di empat pertemuan terakhir. Tapi, Real memiliki rekor bagus ketika menjamu klub asal Belanda itu, dengan tujuh kali menang, sekali seri, dan dua kali kalah.
Bursa Asian Handicap
Real Madrid v Ajax 0 : 1 1/2
MADRID - Real Madrid harus berjuang keras untuk mengakhiri penantian gelar di ajang Liga Champions. Itu seiring hasil drawing yang menempatkan Real
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah