Real Siapkan Nomor 10 untuk Aguero
Senin, 13 Juni 2011 – 20:20 WIB

Real Siapkan Nomor 10 untuk Aguero
MADRID - Tradisi Real Madrid menggaet pemain bintang bakal berlanjut. Setelah sukses mendapatkan Nuri Sahin (Borussia Dortmund) dan Hamit Altintop (Bayern Munchen), klub raksasa Spanyol itu tengah menyiapkan operasi transfer yang lebih besar. Yakni memboyong penyerang Atletico Madrid Sergio Aguero. Untuk menambah ketertarikan Aguero, Real bahkan menyiapkan kostum nomor 10 untuk sang pemain. Nomor keramat itu kini mennadi milik Lassana Diarra. Namun, Real kemungkinan bakal melego Lass.
Kehadiran Aguero diharapkan menambah kekuatan lini depan Real. Los Merengues - julukan Real - sejatinya sudah punya barisan penyerang andal seperti Karim Benzema, Gonzalo Higuain, dan Emmanuel Adebayor. Tapi, bagi klub dengan ambisi besar seperti Real, skuad yang ada sekaran belum cukup.
Baca Juga:
Berbagai jurus pun dilakukan untuk menggaet Aguero. Tidak tanggung-tanggung, Real menyiapkan 45 juta euro atau setara Rp 547 miliar untuk mendapatkan menantu legenda sepak bola Argentina Diego Maradona itu.
Baca Juga:
MADRID - Tradisi Real Madrid menggaet pemain bintang bakal berlanjut. Setelah sukses mendapatkan Nuri Sahin (Borussia Dortmund) dan Hamit Altintop
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda