Realisasi PAD Sektor Perhotelan Meleset Dari Target
Senin, 07 Januari 2019 – 01:52 WIB
Surat itu ditindaklanjuti dengan melakukan komunikasi ke para pengusaha.
Mereka mengklaim sepi pengunjung. Survei di lapangan pun menunjukkan ada penurunan okupansi tamu secara signifikan.
Meski tidak ada data riil, diperkirakan anjlok sekitar 20 persen.
‘’Alasan target tidak diturunkan karena realisasi pada akhir 2018 sudah menyentuh 90 persen,’’ tutur Indra. (cor/c1/fin)
Sumbangsih pendapatan asli daerah (PAD) dari pajak hotel di Kabupaten Madiun, Jawa Timur, terus merosot dalam dua tahun terakhir.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Soal Sertifikasi Halal, Asosiasi Hotel Minta Diskusi dengan BPJPH
- Dukung Peningkatan Pariwisata & Perhotelan, Transvision Luncurkan Inovasi Teknologi Terbaru
- SiteMinder Raih Penghargaan Tertinggi di HotelTechAwards 2024
- Disnakernas DIY Gelar Program Magang untuk Mahasiswa Amikom Yogyakarta
- Henry Husada Optmistis Industri Perhotelan Masih Menjanjikan
- LPP PHI Lebarkan Sayap untuk Suplai Kebutuhan SDM