Realisasi Penerimaan Pajak Boyolali Tertinggi se-Jawa Tengah
Rabu, 10 Juli 2019 – 01:30 WIB

Ilustrasi wajib pajak melaporkan SPT tahunan. Foto: Kaltim Post/JPNN
Untuk PPn dalam negeri baru 7,82 persen. Sementara itu, PPn luar negeri mencapai 22,16 persen.
Dari 12 kantor pelayanan pajak (KPP) di Kawil DJP Jawa Tengah II, penerimaan pajak tertinggi terjadi di Boyolali.
Yakni sebesar 52,53 persen atau Rp 361 miliar dari target Rp 687 miliar. KPP Pratama Surakarta baru mencapai 38,08 persen atau Rp 799 miliar dari target Rp 2 triliun.
Sementara itu, pencapaian terendah terjadi KPP Pratama Temanggung yang baru mencapai 26,01 persen atau Rp 249 miliar dari target Rp 960 miliar.
”Masih banyak yang harus dikejar. Untuk tingkat kepatuhan di DJP Jawa Tengah II sudah mencapai 73 persen. Target tingkat kepatuhan tahun ini sekitar 90 persen,” tandasnya. (rs/gis/per)
Realisasi penerimaan pajak di Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Tengah II pada semester pertama 2019 mencapai Rp 5,3 triliun
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan
- Tanjakan Trangkil Semarang Retak dan Menyembul, Diduga Akibat Patahan
- Tanjakan Kalipancur Semarang yang Retak Padahal Baru Jadi
- Retakan di Tanjakan Trangkil Gunungpati Semarang, Beton Menyembul Picu Kecelakaan