Realme Pertahankan Top 7 Produsen Ponsel Global, dan Top 4 di Indonesia
Senin, 30 Maret 2020 – 21:02 WIB
Di Indonesia sendiri, Realme mengalami pertumbuhan yang sangat cepat dan menjadi Top 4 merek smartphone di Indonesia menurut Quarterly Mobile Phone Tracker Q3-2019 dari IDC.
Realme berhasil mencatat peningkatan penjualan hingga 2x lipat di mana dalam laporan IDC Q2-2019, realme memiliki pangsa pasar 6.1% atau merebut pangsa pasar smartphone Indonesia sebanyak 12.6% hanya dalam waktu satu kuartal. (mg9/jpnn)
Data Counterpoint Research Market Pulse pada Februari 2020, menyebutkan Realme masih bertahan di peringkat ke-7 sebagai produsen ponsel dunia. Di Indonesia masuk Top 4.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Realme GT 6 Resmi Hadir dengan Sederet Keunggulan, Harga Rp 7 Jutaan
- Realme 12 5G Akan Meluncur dengan Kamera Tangguh di Indonesia, Catat Tanggalnya
- Realme Bakal Membawa Kembali Seri GT ke Pasar Ponsel Indonesia
- Realme C67 Hadir dengan Kamera 108MP, Sebegini Harganya, Jangan Kaget
- Siap-Siap, Realme Akan Meluncurkan HP Terbaru, Kameranya Lebih Canggih
- Realme 11 Pro Series 5G Meluncur dengan Kamera dan Memori Besar, Sebegini Harganya