Realme Siapkan HP Baru dengan Memori Besar
Di bagian belakang terdapat dua kamera berkonfigurasi 13MP 2MP serta satu kamera selfie 8MP.
Daftar menyebutkan Realme RMX3125 ditenagai oleh prosesor octa-core 2.4 GHz dengan baterai 4.980 mAh.
Masih belum diketahui apakah prosesor pada RMX3125 merupakan Dimensity 810 atau tidak. Belum ada konfirmasi lebih lanjut dari perusahaan terkait indentitas dari Realme RMX3125.
Laporan terpisah, petinggi Realme pernah menyiratkan bahwa mereka berencana meluncurkan HP baru dengan chipset anyar dari MediaTek.
CEO Realme India dan Eropa, Madhav Sheth, me-retweet posting MediaTek tentang Dimensity 810 beberapa waktu lalu.
Dia bertanya kepada penggemar apakah mereka ingin Realme menjadi yang pertama membawa perangkat bertenaga Dimensity 810 ke pasar atau tidak. (ddy/jpnn)
Realme dikabarkan sedang mempersiapkan handphone (HP) terbaru yang diduga akan membawa memori besar.
Redaktur : Yessy
Reporter : Dedi Sofian
- Realme 14 Pro Menawarkan Fitur Unik, Bagian Belakang dengan Tekstur Kulit Suede
- Catat tanggalnya, Realme Bakal Boyong HP Tahan Banting ke Indonesia
- Realme 13 Plus dan 13 5G Meluncur di Indonesia, Ini Spesifikasi dan Harganya
- Infinix SMART 9, Rekomendasi HP Sejutaan Tahan Air dan Debu
- Realme 13+ 5G Meluncurkan Pekan Depan, Ini Bocoran Spesifikasinya
- Realme GT 6 Resmi Hadir dengan Sederet Keunggulan, Harga Rp 7 Jutaan