Red Bull-Renault Kalahkan Brawn di GP Tiongkok
Senin, 20 April 2009 – 06:47 WIB

Red Bull-Renault Kalahkan Brawn di GP Tiongkok
SHANGHAI - Selamat untuk Red Bull-Renault. Sehari setelah merebut pole position pertama, kemarin tim tersebut melanjutkannya dengan kemenangan pertama di Formula 1. Pasangan Sebastian Vettel dan Mark Webber, yang start dari posisi satu dan tiga, kemarin finis di urutan pertama dan runner-up. Christian Horner, bos Red Bull, mengakui itu. Dia bilang, andai kering, maka Vettel dan Webber sama-sama harus kerja ekstrakeras. Sebab, andai kering, Red Bull memakai strategi tiga kali pit stop untuk menyelesaikan lomba yang berlangsung 56 putaran tersebut.
Tim ini mendominasi lomba dari awal sampai akhir. Hujan yang turun tanpa henti sama sekali tidak menjadi masalah.
Baca Juga:
Sebelum lomba ini, memang sempat ada keraguan terhadap kemampuan Red Bull untuk menang. Semua tahu, mereka meraih pole karena menggunakan mobil yang ringan. Kalau kondisi kering dan "normal," semestinya Brawn-Mercedes lebih kuat karena membawa lebih banyak bahan bakar dan lebih fleksibel dalam menentukan strategi.
Baca Juga:
SHANGHAI - Selamat untuk Red Bull-Renault. Sehari setelah merebut pole position pertama, kemarin tim tersebut melanjutkannya dengan kemenangan pertama
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri