Redenominasi Untungkan Wilayah di Perbatasan
Kamis, 12 Agustus 2010 – 00:20 WIB

Redenominasi Untungkan Wilayah di Perbatasan
Terkait anggapan redenominasi akan menghamburkan banyak anggaran, Uzersyah menepisnya. BI, katanya, setiap enam bulan mencetak uang baru. "Ketika pencetakan, kita bisa cetak uang redenominasi," akunya.
Baca Juga:
Hanya saja seperti diakui Uzersyah, dalam realisasi redenominasi memang akan sedikit menemui kendala. Terutama efek psikologis pada masyarakat, karena pada awal redenominasi akan kerepotan repot dalam bertransaksi.
Namun Uzersyah yakin pelaksanaan redenominasi berhasil. "Apabila semua pihak memahami dampak positifnya, tidak menutup kemungkinan akan dipercepat," ungkap Uzersyah. (vie/jpnn)
BATAM - Wacana redenominasi memang masih sebatas wacana. Namun bagi daerah industri yang berbatasan langsung dengan negara lain, redenominasi dianggap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- SAFF & Co. Hadirkan MORFOSIA, Perpaduan Seni Instalasi dan Aroma di Central Park
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Tanggapi Perang Tarif Trump, Partai Gelora Dorong BPI Danantara Berinvestasi di AS
- Modernland Realty Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Sebesar Rp1,7 Triliun