Reese Witherspoon Bertunangan
Kamis, 30 Desember 2010 – 22:18 WIB
Sebelum pertunangan diumumkan, Witherspoon menyatakan bahwa hubungannya dengan Toth berada di jalan yang benar dan cepat. "Toth dinilai sangat matang dan siap menjalani kehidupan berkeluarga. Bahkan, pertama sejak cerai dengan suaminya, Witherspoon merasa berhubungan dengan orang dewasa. Bukan anak-anak," ujar seorang rekan Witherspoon yang lain.
Baca Juga:
Setelah bercerai pada 2006 dengan Phillippe setelah tujuh tahun membina rumah tangga, Witherspoon menjalin hubungan dengan Jake Gyllenhaal. Namun, perjalanan cinta Witherspoon dengan aktor yang saat ini berpacaran dengan penyanyi country Taylor Swift tersebut berakhir pada 2009. (c10/tia)
LOS ANGELES - Aktris Reese Witherspoon siap meresmikan hubungannya dengan sang kekasih, Jim Toth. Mereka dilaporkan sudah bertunangan. Penerima Piala
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Armor Toreador Divonis 4, 5 Tahun Penjara, Begini Tanggapan Pihak Cut Intan Nabila
- Ari Lasso: Berkat Anda dan Semua Pemain, Permainan Timnas Lebih Enak Ditonton
- Prilly Latuconsina dan Omara Esteghlal Pacaran, Bagikan Momen Liburan
- Rendy Kjaernett Blak-Blakan, Jarang Bertemu Sang Ayah
- Ikhtiar FESMI Wujudkan Jaminan Sosial bagi Musisi dan Pekerja di Bidang Musik
- Jarwo Kwat Sedih Banget Lihat Kondisi Abah Qomar Masih Lemah