Regulasi Berbelit, Penyerapan KUR Rendah

Regulasi Berbelit, Penyerapan KUR Rendah
Regulasi Berbelit, Penyerapan KUR Rendah
Selain itu, regulasi yang diusulkan KAdin untuk dipangkas adalah persyaratan yang mengharuskan calon debitur tidak sedang mengajukan atau menggunakan kredit kendaraan bermotor dan sebagainya. Usul lain, kata dia, penyederhanaan prosedur pengajuan. “Kami juga mengusulkan pemangkasan tingkat suku bunga KUR. Idealnya, suku bunga KUR maksimal 15 persen ,” imbuh Sandiaga.


JAKARTA - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meminta pemerintah agar memangkas berbagai regulasi yang menghambat akses penyerapan Kredit


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News