REI: Lahan Tidur Memicu Rumah Liar Berkembang Pesat
Jumat, 26 Februari 2016 – 12:29 WIB

Rumah liar menjamur di lahan-lahan kosong di Batam. Foto: Batampos/JPNN
"Harus tegas, jangan hanya janji saja. Kalau sudah sampai bertahun-tahun, maka memang harus ditarik," katanya.
Baca Juga:
Nyat Kadir, anggota DPR RI dari Daerah Pemilihan (Dapil) Kepri juga meminta BP Batam untuk lebih tegas.
"Kalau untuk masalah lahan tidur, BP Batam tidak tegas. Harusnya ditarik saja kalau tidak sesuai ketentuan," katanya.
Menurut Nyat, lahan tidur di Batam ini bisa ditarik setelah dua tahun tak dibangun. Tetapi pengakuan dari sejumlah BP Batam terhadapnya, ada sejumlah titik lahan yang terlantar karena sengketa.
"Tetapi itu kan hanya BP Batam yang tahu. Kalau menurut saya, tarik saja. Jangan takut digugat. Kan ada ketentuannya," katanya.(ian/ray)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki