Rekam Data e-KTP Tiga Daerah Lamban
Sabtu, 21 April 2012 – 02:27 WIB

Rekam Data e-KTP Tiga Daerah Lamban
”Saat ini terdapat delapan kabupaten/kota yang sudah melaksanakan bimtek terhadap petugas dan operatornya, yakni Limapuluhkota, Payakumbuh, Pasaman Barat, Padangpariaman, Solok Selatan, Sijunjung, Pariaman dan Sawahlunto. Dari delapan kabupaten kota tersebut, Pasaman Barat, Payakumbuh dan Limapuluh Kota telah mulai melakukan rekam data,” terangnya.
Sementara, Kabupaten Kepulauan Mentawai, menurut Dasran, rencananya akan melaksanakan bimtek 24 hingga 25 April mendatang. Dari 10 kecamatan di kabupaten tersebut, masih terdapat dua kecamatan lagi yang perangkat dan jaringan tekhnologi rekam datanya masih didistribusikan.(fan)
PADANG - Rekam data Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) tahap I belum tuntas dilaksanakan di sembilan kabupaten/kota di Sumbar. Padahal, Menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki