Rekam Data e-KTP Tiga Daerah Lamban
Sabtu, 21 April 2012 – 02:27 WIB
”Saat ini terdapat delapan kabupaten/kota yang sudah melaksanakan bimtek terhadap petugas dan operatornya, yakni Limapuluhkota, Payakumbuh, Pasaman Barat, Padangpariaman, Solok Selatan, Sijunjung, Pariaman dan Sawahlunto. Dari delapan kabupaten kota tersebut, Pasaman Barat, Payakumbuh dan Limapuluh Kota telah mulai melakukan rekam data,” terangnya.
Sementara, Kabupaten Kepulauan Mentawai, menurut Dasran, rencananya akan melaksanakan bimtek 24 hingga 25 April mendatang. Dari 10 kecamatan di kabupaten tersebut, masih terdapat dua kecamatan lagi yang perangkat dan jaringan tekhnologi rekam datanya masih didistribusikan.(fan)
PADANG - Rekam data Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) tahap I belum tuntas dilaksanakan di sembilan kabupaten/kota di Sumbar. Padahal, Menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius