Rekam Jejak Bikin Erick Thohir Dianggap Layak Pimpin PSSI
Rabu, 18 Januari 2023 – 17:09 WIB
Dedi tidak lupa turut mengapresiasi Menpora Zainuddin Amali karena berpartisipasi mendorong kemajuan sepak bola Indonesia.
“Terlebih lagi sebagai Menpora, beliau yang akan menjaga sepak bola Indonesia, salah satunnya dari sisi regulasi,” kata pemuda yang juga akrab disapa Aco itu. (ast/jpnn)
CFO Indonesia Moeda Dedi Ansari menyebut Erick Thohir cakap dari sisi manajerial dan lama berkecimpung di sepak bola sehingga layak menjadi Ketum PSSI.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang