Rekomendasi Ganda Golkar Ancam Kisruh Pilkada Jayapura
Selasa, 27 September 2016 – 18:25 WIB

ILUSTRASI. FOTO: Dok.JPNN.com
Karenanya Abisai mengajak semua pihak termasuk internal Golkar untuk meluruskan persoalan ini. "Marilah kita jaga partai ini jangan lagi kita dipecah-belah," ungkap Abisai lagi.
Seperti diketahui, pasangan calon yang pertama kali mendaftarkan diri ke KPUD Jayapura ialah Abisai Rollo-Dipo Wibowo. Mereka mengantongi surat rekomendasi pencalonan dari Partai Golkar tertanggal 28 Juni 2016.
Sementara Benhur-Ruslon mendaftar ke KPUD dengan membawa surat dukungan Partai Golkar tertanggal 8 September 2016.(boy/jpnn)
JAKARTA - Calon wali kota dan wakil wali kota Jayapura, Papua, yang diusung Partai Golkar Abisai Rollo-Dipo Wibowo sudah memenuhi undangan Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fraksi PKB Berharap MK Tolak Gugatan Terkait PAW Anggota DPR
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti