Rekomendasi Hotel untuk Staycation di Sekitar Stasiun MRT Jakarta
Minggu, 09 Januari 2022 – 14:40 WIB

Moda Raya Terpadu atau MRT Jakarta. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Staycation atau liburan di hotel belakangan ini menjadi tren di kalangan warga yang tinggal di kota besar.
Nah, bagi kalian penggunaan moda transportasi MRT Jakarta yang ingin menginap di hotel, bisa banget loh.
Dilansir dari akun resmi Instagram @mrtjakarta, berikut rekomendasi hotel untuk menginap yang berasa di sekitar stasiun MRT.
1. Hotel di Sudirman
Kawasan Sudirman bisa menjadi salah satu alternatif untuk kalian yang ingin menginap di hotel pusat Jakarta.
Bila menggunakan MRT, kalian bisa turun di Stasiun Senayan. Lalu keluar menggunakan pintu B.
Kemudian jalan kaki selama lima menit dan sudah sampai di depan Harris Hotel FX Sudirman.
Lalu bisa masuk melalui pintu Sudirman Lobby FX Sudirman.
Untuk kalian pengguna MRT Jakarta yang ingin menginap di hotel, bisa banget loh. Berikut rekomendasi hotel di sekitar Stasiun MRT
BERITA TERKAIT
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Asyik, Seluruh Perempuan Gratis Naik Transjakarta-MRT pada Hari Kartini
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- Lisa Mariana Mengaku Pernah Menginap Bareng Ridwan Kamil di Palembang
- Ambil Alih 99% Saham CKBD, CBDK Hadirkan Hotel Bintang 5 di Kawasan NICE
- Libur Lebaran 2025, MRT Jakarta Beroperasi hingga Tengah Malam