Rekor Sempurna di Kandang
Suporter Tetap Elu-elukan Timnas
Kamis, 30 Desember 2010 – 06:40 WIB

Suporter dan para pendukung Timnas Indonesia yang sudah memadati kawasan Gelora Bung Karno sejak sore hari menjelang partai final Leg 2 antara Indonesia melawan Malaysia, Rabu 29 Desember 2010 Foto: Adrianto/Indopos
Antusiasme calon suporter laga kedua final Piala AFF juga tak surut saat mengantre penukaran kupon di Senayan. Sejak Senin tengah malam, para calon penonton mengantre untuk menukarkan kupon dengan tiket. Menjelang pagi, antrean mengular hingga ratusan meter. Padahal, loket baru dibuka pukul 09.00.
Baca Juga:
Melihat banyaknya suporter yang mendukung timnas, Pemda DKI Jakarta mengantisipasi dengan menyiapkan 268 lokasi nonton bersama. Lokasi tersebar di kantor kelurahan, pusat perbelanjaan, hingga kafe dan restoran. Termasuk nonton bareng di areal Gelora Bung Karno, Senayan, bagi masyarakat yang telanjur ke Senayan.
Pelatih timnas Indonesia Alfred Riedl pun menyatakan takjub melihat antusiasme suporter Indonesia. Selama menjadi pelatih sepak bola, dia belum pernah mendapat dukungan luar biasa seperti di Indonesia. Pelatih asal Austria tersebut mengungkapkan kebanggaannya atas sambutan suporter timnas.
"Ketika saya sampai di airport (Halim Perdanakusuma), sangat banyak suporter. Juga banyak suporter yang menunggu di Hotel Sultan. Saya lihat mereka terus memberikan dukungan," ujarnya.
JAKARTA - Terima kasih timnas, terima kasih suporter. Indonesia memang gagal merebut gelar juara Piala AFF 2010 setelah hanya menang 2-1 dalam laga
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?